Di dunia ini semakin rumit dan semakin banyak pula ilmu yang berkembang, terutama ilmu yang mengkaji alam seperti biologi fisika kimia geografi beserta cabang-cabangnya... yang sekarang semakin gencarnya para ahli meneliti kemungkinan-kemungkinan teka-teki masa lalu ataupun masa depan, sehingga membuat "kekisruhan" dalam dunia pendidikan dan ilmu pengetahuan, banyak guru yang bingung akan menjelaskan apa, teori lama sudah tak berlaku, teori baru masih belum begitu menguasai, masih banyak yang melakukan riset tentang teori baru ini, banyak peserta didik yang kebingungan untuk mempelajari teori-teori tersebut.
salah satunya bidang evolusi, evolusi merupakan salah satu cabang ilmu biologi yang menelusuri jejak masa lampau dan perkembangannya, mulai dari perkembangan makhluk hidup, perubahan dari nenek moyang, seperti jaman-jaman purba atau sebelum masehi sampai sekarang, dan juga kemungkinan-kemungkinan masa depan seperti apa berdasarkan pergerakan atau perubahan yang terjadi dibumi sekarang dan masa sebelum-sebelumnya.
namun seperti bukan rahasia umum lagi, banyak terjadi prokontra terhadap teori ini. karena evolusi mempelajari sejarah perkembangan ,akhluk hidup dari bermilyar-milyar tahun yang lalu. apakah ada yang tau pasti yang terjadi pada masa itu? ya sudah tentu menjadi rahasia Tuhan bagi yang percaya, teori-teori evolusi yang ada sekarang banyak sekali kelemahannya terutama tentang bukti teori tesebut, karena teori tersebut menceritakan kehidupan bermilyar tahun lalu ya hampir mustahil menemukan bukti itu, kemunkinannya sekitar 0,01 persen, juga banyak muncul bukti-bukti yang dipalsukan sehingga para ahli membuat kesepakatannya. satu hal menjadi point adalah kemungkinan kehidupan masa lalu biarlah menjadi rahasia alam ini, kemungkinan masa depan tetap menjadi misteri, kita hanya bisa percaya pada diri sendiri dan kita yang menentukan semua keputusan kita sekarang
untuk lebih jelasnya silahkan lihat dokumen klik disini
No comments:
Post a Comment