Tuesday, November 15, 2011

RPP Berkarakter

RPP berkarakter Ala FKIP biologi UNS 2008



dalam dunia pendidikan sering dipandang rendah di Indonesia, ini dibuktikan dengan minat dan kesadaran peserta didik dalam urusan belajar, baik didalam kelas maupun diluar kelas, untuk itu sebagai tenaga pendidik alias guru harus memutar otak dalam menyajikan pembelajaran, sekarang telah banyak dikembangkan metode, strategi, serta model pembelajaran yang inovatif.
"namun yang terpenting adalah RPP atau Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang menjadi Blue Print untuk pedoman atau rambu-rambu guru dalam mengajar di kelas" kata Pak Bas (Baskoro adi prayitno) dosen pembimbing pengajaran micro.
untuk itu perlu diadakan perombakan besar dalam RPP yang sudah-sudah, bebagai upaya dilakukan untuk memunculkan RPP yang mencerminkan pembelajaran yang inovatif dan konstektual
sebagai contoh RPP klik disini

No comments:

Post a Comment